Data Pribadi Saya

Nama Pemilik: Ig Fandy Jayanto

Alamat Rumah: Seputih Banyak, Kab. Lampung Tengah


Riwayat Pendidikan:

SD N 1 Sumber Baru
SMP N 1 Seputih Banyak
SMA Paramarta 1 {jurusan Ipa 1}
S1 di UM Metro {jurusan FKIP Matematika}

sedang menempuh pendidikan di Universitas Lampung (Unila)

Pekerjaan:
Guru di SMP Paramarta 1 Seputih Banyak
.........
.........
.........


Rabu, 02 Mei 2012

Teknik Bintang untuk Menghitung Akar Kuadrat dengan Cepat


Teknik Bintang untuk Menghitung Akar Kuadrat dengan Cepat

Sejauh ini Saya lebih sering mengenalkan teknik bintang untuk menghitung cepat perkalian dan kuadrat. Sebenarnya teknik bintang dapat kita gunakan untuk menghitung cepat yang lebih luas. Kali ini mari kita berpetualang menghitung akar kuadrat dengan teknik bintang.
Meti mempunyai beberapa alternatif untuk menghitung akar kuadrat. Cara cepat dan kreatif tentu saja cara Saya. Tetapi ada juga cara konvensional yang lebih panjang. Meti penasaran ingin menerapkan cara konvensional yang panjang.
Meti mulai menghitung sampai di tengah ada yang terlupa. Meski Meti dapat menyelesaikan dengan cara cepat, ia tetap ingin cara panjang. Risiko dari cara panjang adalah kadang-kadang ada yang lupa.
Saya mengusulkan agar memakai teknik bintang. Meti setuju.
23
23
—x
I : 3.3 = 9
X: 2.3 + 3.2 = (1)2
I: 2.2 = 4
Jadi 23^2= 529
Kita akan menghitung sebaliknya
Akar 529 = … … …?
Mari kita gunakan teknik bintang
Dari kiri ke kana:
I : 2.2 = 4
(5 – 4 = 1)
X:
2…
2…
—x
= 12

Tentu kita tahu berapa titik-titik tersebut,
23
23
—x
=12
(12 – 12 = 0)
I:
3.3 = 9
(9 – 9 = 0)
Jadi akar 529 = 23 (selesai).
Berapakah akar 2209?
I:
4.4 = 16
(22 – 16 = 6)
X:
4…
4…
—x
=60
47
47
—x
= 56
(60 – 56 = 4)
I:
7.7 = 49
(49 – 49 = 0)
Jadi akar 2209 = 47 (selesai)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Selamat Datang Di Blogger Ignasius Fandy Jayanto